DIKLAT UKMI AL-HUDA KE XXVPERIODE 2013-2014

 Bismillahirrohmanirrohim

       Alhamdulillah  kita haturkan kepada sang khalik, yang maha Agung atas segala apa yang telah di karuniakan kepada kita, sehingga kita bisa melaksanakan beberapa tugas sebagai seorang mujahid islam di dalam kampus UNMER Malang, tentunya dengan hidayah dan inayahNya.

      Mudah-mudahan apa yang sudah kita laksanakan, semata hanya untuk melaksanakan apa yang sudah di perintahkan oleh Allah SWT untuk berjihad di jalanNya (fii Sabilillah), dengan jalan Da'wah di dalam kampus inilah kita membantu agama Allah melalui suatu organisasi UKMI (Unit Kegiatan Mahasiswa Islam) Al-Huda, yang bisa menjadikan kita gugur dalam kewajiban kita atas perintah-perintahNya sebagai Khalifah Fiil Ardhi.

      Apa yang sudah kita laksanakan melalui pelatihan dan pendidikan bagi mahasiswa baru semoga dengan harapan bisa melanjutkan estafet perjuangan islam di kampus UNMER Malang Amiin.

Dokumentasi kegiatan Diklat UKMI AL-HUDA Ke XXV

Sambutan Pembina UKMI AL-Huda pada DIKLAT KE XXV

(Bpk. Prof. Dr. H. Kasuwi Saiban, M.Ag)
Sambutan PerWakilan dari WR III selaku kemahasiswaan (Drs. M. Natsir, MM) 















Kegiatan selama Diklat dan Outbond
acara ini berlangsung mulai tanggal 18-20 Oktober 2013, yang dilaksanankan di coban jahe, kec. jabung Malang

Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar

Berkomentar lah dengan sopan